Sekotak Kenangan dan Siluet yang Berkibar-kibar Oleh: Erlyna Dingin. Sore ini, kereta yang kunaiki memilih bercakap-cakap dengan kenangan. Suaranya yang putus-putus seperti sedang terisak menangisi
Tag: Keluarga
Langkah Kaki
Langkah Kaki Oleh: Ayu Candra Giniarti Kulitku seperti terbakar, panas matahari siang ini membuatku menyerah. Aku tak tahu ke mana lagi harus melangkah. Semua jalan
Bertanam Mimpi
Bertanam Mimpi Oleh: Tri Wahyu Utami Satu stoples berukuran sedang hanya cukup untuk menampung tiga buah kenangan yang kami tanam, dan sepekan yang lalu, sudah
Bukan Menantu Idaman
Bukan Menantu Idaman Oleh: Arnosa Kami berdua diam membisu. Mataku tak berhenti memandang wajahnya yang layu. Paku-paku yang sudah kutelan dan bersarang di hatiku, membuat
Menyeduh Quality Time
Menyeduh Quality Time Oleh: Evamuzy MOBILITAS tinggi telah menyerang segala aspek kehidupan. Tak terkecuali kehidupan dalam keluarga. Kesibukan di luar rumah baik yang dikerjakan karena
Perjalanan Menentang Tuhan
Perjalanan Menentang Tuhan Oleh: Lutfi Rose Dari sekian banyak perjalanan yang pernah kulakukan, ini adalah perjalanan paling berdosa dalam hidupku. Sebuah keputusan menentang takdir Tuhan.
Hingga Mati
Hingga Mati Oleh : Cahaya Fadillah Aku tidak tahu perjalanan ini penuh cinta atau tidak, karena saat aku tanyai hatiku lebih dalam dia tidak menjawab,
Inner Child
Inner Child Oleh: Ayu Candra Giniarti Namaku Rasti, wajah ceriaku akhir-akhir ini menghilang, tenggelam dalam diam. Entah kenapa, aku tak tertarik dengan semua pekerjaanku, bahkan
Keluarga Berantakan
Keluarga Berantakan Oleh: Erlyna Terkadang aku ingin tertawa sambil menangis. Di lain hari aku justru menangis sambil tertawa terbahak-bahak, berkali-kali tanpa alasan yang jelas. Entah
Mencari Ayah
Mencari Ayah Oleh: Fitri Fatimah Waktu itu aku yang berumur lima tahun tengah dipangku Ibu. Aku didudukkan di atas pahanya yang berselonjor, berhadap-hadapan dengan wajahnya